Detail
Tanggal mulai : 06 July 2023
Tanggal selesai : 07 July 2023
Venue/Tempat : Aula Perpustakaan Nagari Sasak
Panitia : Perangkat Nagari Sasak
Ringkasan : Dimana tujuan pelatihan kader membentuk kader yang bisa lansung terjun ke masyarakat dalam sosialiasi serta memberikan wawasan kepada masyarakat tentang keamanan pangan serta bahaya yang di timbulkan oleh makanan yang tercemar baik itu cemaran Biologi, Fisik dan cemaran Zat Kimia yang berbahaya lainnya seperi Boraks, Formaline, Rhodamin B dan Methanyl Yellow.
Keterangan  
Dimana tujuan pelatihan kader membentuk kader yang bisa lansung terjun ke masyarakat dalam sosialiasi serta memberikan wawasan kepada masyarakat tentang keamanan pangan serta bahaya yang di timbulkan oleh makanan yang tercemar baik itu cemaran Biologi, Fisik dan cemaran Zat Kimia yang berbahaya lainnya seperi Boraks, Formaline, Rhodamin B dan Methanyl Yellow. Pelatihan Keamanan Pangan juga memberikan waawasan seperti pengecekan Label kemasan, izin edar suatu barang dan dampak buruk kedaluwarsa suatu barang makanan juga memberikan informasi seperti pengurusan izin edar makanan dan minuman untuk diproduksi serta pengurusan SPP-IRT.